Powered by Calendar Labs

Kamis, 24 Desember 2015

RPP matematika smp kelas VII tentang segi empat dan segitiga



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SMP SWASTA TUNAS BANGSA
Kelas / Semester         : VII (Satu) / 2
Mata Pelajaran            : Matematika
Materi Pokok               : Segi Empat dan Segitiga
Sub Topik                    : Memahami Jenis dan Sifat Segi Empat
Pertemuan ke-                        : 1, 2 dan 3
Alokasi Waktu             : 5 × 40 menit

A.     KOMPETENSI INTI
KI 1 :   Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 :    Menghargai, dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,   peduli(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan      keberadaannya.
KI 3 :    Memahami  pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa      ingin tahunya tentang  ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya terkait          penomena dan kejadian yang tampak  mata).
KI 4 :    Mencoba,mengolah, dan menyaji, dalam ranah konkret( menggunakan,         mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,        membaca, menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di             sekolah dan  sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori).

B.     KOMPETENSI DASAR
1.1          Menghargai dan Menghayati ajaran agama yang dianutnya
2.2          Memiliki rasa ingin tahu,  percaya diri dan ketertarikan pada matematika serta memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar.
2.4          Menunjukkan perilaku ingin tahu dalam melakukan aktivitas di rumah, sekolah, dan masyarakat sebagai wujud implementasi penyelidikan jenis dan sifat segi empat.
3.6          Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk menentukan keliling dan luas
Menaksir dan menghitung luas permukaan bangun datar yang tidak beraturan dengan menerapkan prinsip-prinsip geometri
4.7          Menyelesaikan permasalahan nyata yang terkait penerapan sifat-sifat persegipanjang, persegi, trapesium, jajargenjang, belahketupat, dan layang-layang.

C.     INDIKATOR
§  Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Maha Esa;
§  Berserah diri (tawakal) kepada Tuhan setelah berikhtiar atau melakukan usaha.
§  Mengerjakan/mengumpulkan tugas sesuai  dengan waktu yang ditentukan
§  Siswa diajak berpikir dan mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka baik secara individu maupun kelompok dalam menanggapi pemecahan masalah dan bekerjasama memecahkannya
§  Perkenalkan beberapa situasi masalah nyata terkait segi empat dan segi tiga untuk membangun persepsi positif siswa terhadap materi ini. Kondisikan siswa merasa ingin tahu bagaimana memahami jenis dan sifat segi empat dan pemanfaatannya dalam pemecahan masalah nyata.


D.     TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui proses pembelajaran jenis dan sifat segiempat, siswa memiliki pengalaman belajar :
§  terlatih berpikir kritis dan berpikir kreatif;
§  menemukan ilmu pengetahuan dari pemecahan masalah nyata;  
§  mengajak untuk melakukan penelitian dasar dalam membangun konsep;
§  dilatih bekerjasama dalam tim untuk menemukan solusi permasalahan.
§  dilatih mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka;
§  merasakan manfaat matematika dalam kehidupan sehari-hari.

E.     MATERI PEMBELAJARAN
Memahami jenis dan sifat segi empat
·      Jenis-jenis segi empat
·      Sifat-sifat segi empat

F.     Metode Pembelajaran
Pendekatan          : Scientific
Strategi                 : Cooperative Learning
Teknik                  : Example Non Example
Metode                 : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi Dan Ceramah

G.    KEGIATAN  PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan
§  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
§  Melakukan komunikasi  tentang kehadiran siswa
§  Guru Mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
§  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
§  Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.
3 × 10 menit
Inti
Tahap apersepsi budaya
§  Menginformasikan indikator pencapaian kompetensi dasar.
§  Menciptakan persepsi positif dalam diri siswa terhadap budayanya dan matematika sebagai hasil konstruksi sosial.
§  Menjelaskan pola interaksi sosial, menjelaskan peranan siswa dalam menyelesaikan masalah.
§  Memberikan motivasi belajar pada siswa melalui penanaman nilai matematis, soft skill dan kebergunaan matematika.
§  Memberi kesempatan pada siswa untuk mengenal matematika kedalam kehidupan sehari-hari

Tahap penyelesaian masalah pola interaksi edukatif
§  Membentukan kelompok
§  Mengajukan masalah yang bersumber dari fakta dan lingkungan budaya siswa
§  Meminta siswa memahami masalah secara individual dan kelompok
§  Mendorong siswa bekerjasama menyelesaikan tugas-tugas
§  Membantu siswa merumuskan hipotesis (dugaan).
§  Membimbing, mendorong/mengarahkan siswa menyelesaikan masalah dan mengerjakan LKS
§  Memberikan scaffolding pada kelompok atau individu yang mengalami kesulitan
§  Mengkondisikan antar anggota kelompok berdiskusi, berdebat dengan pola kooperatif
§  Mendorong siswa mengekspresikan ide-ide secara terbuka
§  Membantu dan memberi kemudahan pengerjaan siswa dalam menyelesaikan masalah dalam pemberian solusi

Tahap persentasi dan mengembangkan hasil kerja
§  Memberi kesempatan pada kelompok mempresentasikan hasil penyelesaian masalah di depan kelas
§  Membimbing siswa menyajikan hasil kerja
§  Memberi kesempatan kelompok lain mengkritisi/menanggapi hasil kerja kelompok penyaji dan memberi masukan sebagai alternatif pemikiran. Membantu siswa menemukan konsep berdasarkan masalah
§  Mengontrol jalannya diskusi agar pembelajaran berjalan dengan efektif
§  Mendorong keterbukaan, proses-proses demokrasi
§  Menguji pemahaman siswa tentang jenis dan sifat segi empat

Tahap temuan objek matematika dan penguatan skemata baru
§  Mengarahkan siswa membangun konsep dan prinsip secara ilmiah
§  Menguji pemahaman siswa atas konsep yang ditemukan melalui pengajuan contoh dan bukan contoh konsep
§  Membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas-tugas belajar yang berkaitan dengan masalah
§  Memberi kesempatan melakukan konektivitas konsep dan prinsip dalam mengerjakan soal tantangan
§  Memberikan scaffolding

Tahap menganalisis dan mengevaluasi proses dan hasilpenyelesaian masalah
§  Membantu siswa mengkaji ulang hasil penyelesaian masalah
§  Memotivasi siswa untuk terlibat dalam penyelesaian masalah yang selektif
§  Mengevaluasi materi akademik: memberi kuis atau membuat peta konsep atau peta materi.
3 × 40 menit
Penutup
§  Guru bersama-sama dengan peserta didik atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran,
§  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram,
§  Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran,
§  Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
3 × 15 menit

H.     SUMBER DAN  MEDIA PEMBELAJARAN
Buku Guru Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi 2014 Kurikulum 2013

I.       PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
Penilaian
No
Aspek yang diamati/dinilai
Teknik Penilaian
Waktu penilaian
1.
Sikap bersyukur
Penilaian diri

2.
Sikap tanggungjawab
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
3.
Sikap ingin tahu
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
4.
Pengetahuan :
Memahami jenis dan sifat segi empat
Penugasan
Kegiatan inti
Tes tertulis


Tugas
1.            Perhatikan gambar trapesium berikut.
Diketahui;
DC : AB = 3 : 5                                                D                                       C
Tentukan:
(a) Besar D                                                8 cm
(b) Panjang DC



 
                                                                  A                     25 cm                    B

2.   Udin membuat pernyataan bahwa lantai berbentuk persegipanjang dengan luas L akan selalu dapat dipasangi ubin ukuran p × l tanpa memotong ubin asalkan L habis dibagi oleh p × l. Dia mengambil contoh kamarnya yang berukuran 4 m × 6 m dapat dipasangi ubin ukuran 40 cm × 60 cm, karena L = 240.000 cm2  dapat habis dibagi p × l = 240.000 cm2. Diskusikan dengan temanmu apakah pernyataan Udin benar atau salah. Berilah contoh..

Observasi
Selama KBM:
§  Ketelitian
§  rasa ingin tahu

Portofolio
v  Menilai kemajuan belajar dalam memecahkan masalah memahami jenis dan sifat segi empat:
§  pemahaman
§  pemodelan
§  memilih strategi dan menyelesaikan model
§  masuk akalnya penyelesaian

Tes
Kerjakanlah soal-soal berikut.
1. Perhatikan gambar berikut.
Sumber: gambar-rumah88.blogspot.com
Gambar 1.3 Rumah

Ada berapa banyak bentuk bangun datar yang tampak? Sebutkan bentuk bangun datarnya.

2.   Perhatikan gambar berikut
                D                                                    C

                                                                        8 cm
O
 
                                          

   A                                                      B
                                    12 cm

a. Tentukan panjang AD dan CD.
b. Tentukan besar ABC dan CDA.
c. Sebutkan sepasang diagonalnya yang sama panjang.
d. Sebutkan ruas garis yang sama panjang dengan AD.




                                                                                                Sei Suka,    Juli 2014
            Mengetahui,                                                                Guru Mata Pelajaran Matematika
            Kepala SMP Negeri 3 Sei Suka



            Hotmauli Lumbanraja, S.Pd                                       Muhammad  Habib Lubis, S.Pd
            NIP. 19691018 199803 2 002                                     NIP. 19751213 200801 1 001

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SMP SWASTA TUNAS BANGSA
Kelas / Semester         : VII (Satu) / 2
Mata Pelajaran            : Matematika
Materi Pokok               : Segi Empat dan Segitiga
Sub Topik                    : Memahami keliling dan luas segi empat
Pertemuan ke-                        : 4, 5 dan 6
Alokasi Waktu             : 5 × 40 menit

A.     KOMPETENSI INTI
KI 1 :   Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 :    Menghargai, dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,   peduli(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan      keberadaannya.
KI 3 :    Memahami  pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa      ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya terkait           penomena dan kejadian yang tampak  mata).
KI 4 :    Mencoba,mengolah, dan menyaji, dalam ranah konkret( menggunakan,         mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat)   dan ranah abstrak (menulis,      membaca, menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di             sekolah dan  sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori).

B.     KOMPETENSI DASAR
1.1          Menghargai dan Menghayati ajaran agama yang dianutnya
2.1          Menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti, bertanggung jawab, responsif, dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah.
2.2          Memiliki rasa ingin tahu,  percaya diri dan ketertarikan pada matematika serta memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar.
3.6          Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk menentukan keliling dan luas
3.8          Menaksir dan menghitung luas permukaan bangun datar yang tidak beraturan dengan menerapkan prinsip-prinsip geometri
4.7          Menyelesaikan permasalahan nyata yang terkait penerapan sifat-sifat persegipanjang, persegi, trapesium, jajargenjang, belahketupat, dan layang-layang.

C.     INDIKATOR
§  Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu.
§  Mensyukuri kemampuan manusia dalam mengendalikan diri
§  Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu.
§  Berserah diri (tawakal) kepada Tuhan setelah berikhtiar atau melakukan usaha.
§  Siswa diajak berpikir dan mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka baik secara individu maupun kelompok dalam menanggapi pemecahan masalah dan bekerjasama memecahkannya
§  Perkenalkan beberapa situasi masalah nyata terkait segi empat untuk membangun persepsi positif siswa terhadap materi ini. Kondisikan siswa merasa ingin tahu bagaimana Memahami keliling dan luas segi empat dan pemanfaatannya dalam pemecahan masalah nyata.


D.     TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui proses pembelajaran keliling dan luas segiempat, siswa memiliki pengalaman belajar :
§  terlatih berpikir kritis dan berpikir kreatif;
§  menemukan ilmu pengetahuan dari pemecahan masalah nyata;  
§  mengajak untuk melakukan penelitian dasar dalam membangun konsep;
§  dilatih bekerjasama dalam tim untuk menemukan solusi permasalahan.
§  dilatih mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka;
§  merasakan manfaat matematika dalam kehidupan sehari-hari.

E.     MATERI PEMBELAJARAN
Memahami keliling dan luas segi empat
§  Persegi dan Persegi Panjang
  Persegipanjang adalah segi empat yang memiliki dua pasang sisi sejajar dan sama panjang serta sisi-sisi yang berpotongan membentuk sudut 900.
  Persegi adalah persegipanjang yang semua sisinya sama panjang.
Keliling persegi adalah K = 2p + 2l = 2s + 2s = 4s
Luas persegi adalah L = p × l = s × s = s2
Keliling persegipanjang adalah K = 2(p + l) atau K = 2p + 2l.
luas persegipanjang adalah L = p × l = pl.
§  Jajargenjang dan Trapesium
·  Jajargenjang adalah segi empat yang memiliki dua pasang sisi sejajar dan sudut-sudut yang berhadapan sama besar.
·  Trapesium adalah segi empat yang memiliki tepat satu pasang sisi sejajar.
Misalkan ABCD adalah jajargenjang dengan panjang alas a, tinggi t, dan l adalah panjang sisi yang lain, maka : K = 2a + 2l   dan  L = a × t
L adalah luas daerah jajargenjang dan K adalah Keliling jajargenjang.
Sebuah trapesium samakaki, dengan panjang alas b, sisi atas a, dan tingginya t , luas dan kelilingnya adalah:
K =SR+RQ+QP+PS
L adalah luas daerah trapesium, K adalah keliling trapesium SR, RQ, QP, dan PS adalah sisi-sisi trapesium.
§  Belah ketupat dan Layang-layang
Belah ketupat adalah segi empat yang memi­liki dua pasang sisi sejajar dan kedua diagonal bidangnya saling tegak lurus.
Layang-layang adalah segi empat yang memiliki dua pasang sisi yang sama panjang dan dua diagonal saling tegak lurus.
Sebuah belah ketupat dengan panjang sisinya a, maka luas dan keliling belah ketupat adalah:
 K = 4a
L adalah luas belah ketupat ABCD dan K adalah keliling belah ketupat ABCD.  d1 adalah diagonal pertama dan d2 adalah diagonal kedua.
K = 2s1 + 2s2
d1 adalah diagonal terpanjang dan d2 adalah diagonal terpendek.
L adalah luas layang-layang dan K adalah keliling.

F.     Metode Pembelajaran
Pendekatan          : Scientific
Strategi                 : Cooperative Learning
Teknik                  : Example Non Example
Metode                 : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi Dan Ceramah

G.    KEGIATAN  PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan
§  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
§  Melakukan komunikasi  tentang kehadiran siswa
§  Guru Mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
§  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
§  Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.
3 × 10 menit
Inti
Tahap apersepsi budaya
§  Menginformasikan indikator pencapaian kompetensi dasar.
§  Menciptakan persepsi positif dalam diri siswa terhadap budayanya dan matematika sebagai hasil konstruksi sosial.
§  Menjelaskan pola interaksi sosial, menjelaskan peranan siswa dalam menyelesaikan masalah.
§  Memberikan motivasi belajar pada siswa melalui penanaman nilai matematis, soft skill dan kebergunaan matematika.
§  Memberi kesempatan pada siswa untuk memahami keliling dan luas segi empat sekaligus mengenalkan  matematika kedalam kehidupan sehari-hari

Tahap penyelesaian masalah pola interaksi edukatif
§  Membentukan kelompok
§  Mengajukan masalah yang bersumber dari fakta dan lingkungan budaya siswa
§  Meminta siswa memahami masalah secara individual dan kelompok
§  Mendorong siswa bekerjasama menyelesaikan tugas-tugas
§  Membantu siswa merumuskan hipotesis (dugaan).
§  Membimbing, mendorong/mengarahkan siswa menyelesaikan masalah dan mengerjakan LKS
§  Memberikan scaffolding pada kelompok atau individu yang mengalami kesulitan
§  Mengkondisikan antar anggota kelompok berdiskusi, berdebat dengan pola kooperatif
§  Mendorong siswa mengekspresikan ide-ide secara terbuka
§  Membantu dan memberi kemudahan pengerjaan siswa dalam menyelesaikan masalah dalam pemberian solusi

Tahap persentasi dan mengembangkan hasil kerja
§  Memberi kesempatan pada kelompok mempresentasikan hasil penyelesaian masalah di depan kelas
§  Membimbing siswa menyajikan hasil kerja
§  Memberi kesempatan kelompok lain mengkritisi/menanggapi hasil kerja kelompok penyaji dan memberi masukan sebagai alternatif pemikiran. Membantu siswa menemukan konsep berdasarkan masalah
§  Mengontrol jalannya diskusi agar pembelajaran berjalan dengan efektif
§  Mendorong keterbukaan, proses-proses demokrasi
§  Menguji pemahaman siswa tentang keliling dan luas segi empat

Tahap temuan objek matematika dan penguatan skemata baru
§  Mengarahkan siswa membangun konsep dan prinsip secara ilmiah
§  Menguji pemahaman siswa atas konsep yang ditemukan melalui pengajuan contoh dan bukan contoh konsep
§  Membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas-tugas belajar yang berkaitan dengan masalah
§  Memberi kesempatan melakukan konektivitas konsep dan prinsip dalam mengerjakan soal tantangan
§  Memberikan scaffolding

Tahap menganalisis dan mengevaluasi proses dan hasilpenyelesaian masalah
§  Membantu siswa mengkaji ulang hasil penyelesaian masalah
§  Memotivasi siswa untuk terlibat dalam penyelesaian masalah yang selektif
§  Mengevaluasi materi akademik: memberi kuis atau membuat peta konsep atau peta materi.
3 × 40 menit
Penutup
§  Guru bersama-sama dengan peserta didik atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran,
§  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram,
§  Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran,
§  Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
3 × 15 menit

H.     SUMBER DAN  MEDIA PEMBELAJARAN
Buku Guru Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi 2014 Kurikulum 2013

I.       PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
Penilaian
No
Aspek yang diamati/dinilai
Teknik Penilaian
Waktu penilaian
1.
Sikap bersyukur
Penilaian diri

2.
Sikap tanggungjawab
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
3.
Sikap ingin tahu
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
4.
Pengetahuan :
Kemampuan memahami keliling dan luas segi empat
Penugasan
Kegiatan inti
Tes tertulis


Tugas
Keliling dan Luas persegi dan persegi panjang
1. Apakah persegi merupakan persegipanjang atau persegipanjang merupakan persegi?
2. Dapatkah kamu menulis pengertian persegipanjang dari kata persegi?
3. Jika sebuah garis memotong sebuah persegipanjang, ada berapa titik potongnya?
4. Apakah setiap luas daerah persegipanjang selalu dapat dinyatakan dengan luas daerah persegi?
5. Dapatkah rumus mencari luas daerah persegi diturunkan dari rumus mencari luas daerah persegipanjang?
6. Apakah mungkin luas daerah persegi bernilai negatif? Jika tidak beri alasanmu.
Jajargenjang dan Trapesium
r
 
1. Diberikan 6 (enam) lingkaran dengan jari-jari r                         D                                 C
dalam sebuah daerah trapesium ABCD samakaki           5r                              
dan panjang AD = 5r.
Buktikan bahwa luas daerah yang diarsir adalah
6r2 (6 − π).                                                                  A                O                                              B
Belah ketupat dan Layang-layang
Budi berencana membuat sebuah layang-layang kegemarannya. Dia telah membuat rancangan layangannya seperti gambar di samping. Budi membutuhkan dua potong bambu, yaitu sepanjang AB dan sepanjang CD. Titik O adalah simpul tempat dimana dua buah bambu ini diikat menjadi satu. Bambu CD tepat tegak lurus terhadap AB. Kemudian Budi menghubungkan ujung-ujung bambu dengan benang. Panjang AO adalah 10 cm, panjang OB adalah 60 cm, dan panjang OC adalah 20 cm. Untuk membuat layangan ini Budi juga membutuhkan kertas khusus layang-layang yang nantinya akan ditempelkan pada layangan dengan kebutuhan kertas dibatasi oleh benang. Untuk membuat layangan ini Budi telah memiliki potongan bambu yang panjangnya 125 cm dan ukuran kertas berbentuk persegipanjang 75 cm × 42 cm. Berapakah panjang sisa bambu dan luas sisa kertas yang dimiliki oleh Budi?
                                        
Observasi
Selama KBM:
§  ketelitian
§  rasa ingin tahu

Portofolio
v  Menilai kemajuan belajar dalam memecahkan masalah memahami keliling dan luas segi empat:
§  pemahaman
§  pemodelan
§  memilih strategi dan menyelesaikan model
§  masuk akalnya penyelesaian

Tes

1. Sebuah lapangan basket berbentuk persegipanjang memiliki luas 84 m2 dengan panjang 12 m. Hitunglah lebar lapangan itu dalam satuan deka meter.
2. Diketahui layang-layang ABCD mempunyai luas 1.200cm2. Selain itu, ada layang-layang PQRS yang masing-masing panjang diagonalnya dua kali panjang diagonal-diagonal layang-layang ABCD. Tentukan luas layang-layang PQRS.
3. Diketahui luas suatu trapesium adalah 60cm2. Jika hasil pembagian panjang sisi-sisi sejajarnya 10. Diketahui jajargenjang ABCD. Titik P dan Q terletakl pada AC sehingga DP dan BQ tegak lurus AC. Jika panjang AD = 13cm, AC = 25cm dan luas jajargenjang tersebut adalah 125 cm2, maka panjang BQ adalah ... cmadalah 3/5 cm, dan tinggi trapesium 15 cm, tentukan panjang masing-masing sisi sejajar tersebut.












                                                                                                Sei Suka,    Juli 2014
            Mengetahui,                                                                Guru Mata Pelajaran Matematika
            Kepala SMP Negeri 3 Sei Suka



            Hotmauli Lumbanraja, S.Pd                                       Muhammad  Habib Lubis, S.Pd
            NIP. 19691018 199803 2 002                                     NIP. 19751213 200801 1 001



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SMP SWASTA TUNAS BANGSA
Kelas / Semester         : VII (Satu) / 2
Mata Pelajaran            : Matematika
Materi Pokok               : Segi Empat dan Segitiga
Sub Topik                    : Memahami Jenis dan Sifat Segitiga
Pertemuan ke-                        : 7, 8 dan 9
Alokasi Waktu             : 5 × 40 menit

A.     KOMPETENSI INTI
KI 1 :   Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 :    Menghargai, dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,   peduli(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan      keberadaannya.
KI 3 :    Memahami  pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa      ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya terkait           penomena dan kejadian yang tampak  mata).
KI 4 :    Mencoba,mengolah, dan menyaji, dalam ranah konkret( menggunakan,         mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat)   dan ranah abstrak (menulis,      membaca, menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di             sekolah dan  sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori).

B.     KOMPETENSI DASAR
1.1          Menghargai dan Menghayati ajaran agama yang dianutnya
2.1          Menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti, bertanggung jawab, responsif, dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah.
2.2          Memiliki rasa ingin tahu,  percaya diri dan ketertarikan pada matematika serta memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar.
3.6          Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk menentukan keliling dan luas
3.8          Menaksir dan menghitung luas permukaan bangun datar yang tidak beraturan dengan menerapkan prinsip-prinsip geometri
4.7          Menyelesaikan permasalahan nyata yang terkait penerapan sifat-sifat persegipanjang, persegi, trapesium, jajargenjang, belahketupat, dan layang-layang.

C.     INDIKATOR
§  Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu.
§  Mensyukuri kemampuan manusia dalam mengendalikan diri
§  Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu.
§  Berserah diri (tawakal) kepada Tuhan setelah berikhtiar atau melakukan usaha.
§  Siswa diajak berpikir dan mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka baik secara individu maupun kelompok dalam menanggapi pemecahan masalah dan bekerjasama memecahkannya
§  Perkenalkan beberapa situasi masalah nyata terkait segitiga untuk membangun persepsi positif siswa terhadap materi ini. Kondisikan siswa merasa ingin tahu bagaimana Memahami jenis dan sifat segitiga dan pemanfaatannya dalam pemecahan masalah nyata.


D.     TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui proses pembelajaran jenis dan sifat segitiga, siswa memiliki pengalaman belajar:
§  terlatih berpikir kritis dan berpikir kreatif;
§  menemukan ilmu pengetahuan dari pemecahan masalah nyata;  
§  mengajak untuk melakukan penelitian dasar dalam membangun konsep;
§  dilatih bekerjasama dalam tim untuk menemukan solusi permasalahan.
§  dilatih mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka;
§  merasakan manfaat matematika dalam kehidupan sehari-hari.

E.     MATERI PEMBELAJARAN
Memahami jenis dan sifat segitiga
·      Jenis segitiga dapat ditinjau dari panjang sisi dan sudutnya
a.      Jika ditinjau dari panjang sisi yaitu segitiga sama sisi, segitiga sama kaki dan segitiga sebarang
b.      Jika ditinjau dari sudutnya yaitu segitiga lancip, segitiga tumpul dan segitiga siku-siku
·      Sifat-sifat segitiga
a.      Suatu segitiga yang ukuran salah satu sudutnya 90°dan dua sisinya sama panjang disebut segitiga siku-siku samakaki.
b.      Suatu segitiga yang salah satu sudutnya tumpul dan panjang kedua sisinya sama disebut segitiga tumpul samakaki.
c.      Suatu segitiga yang salah satu sudutnya lancip dan panjang kedua sisinya sama disebut segitiga lancip samakaki.
·      Jumlah sudut-sudut segitiga
Jumlah sudut-sudut dalam segitiga adalah 1800
·      Sudut luar segitiga
sudut luar segitiga adalah sudut yang dibentuk oleh sisi segitiga dan perpanjangan sisi lainnya dalam segitiga tersebut.
                                 Y


 
Sudut luar


 




W                 X                               Z

F.     Metode Pembelajaran
Pendekatan          : Scientific
Strategi                 : Cooperative Learning
Teknik                  : Example Non Example
Metode                 : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi Dan Ceramah

G.    KEGIATAN  PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan
§  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
§  Melakukan komunikasi  tentang kehadiran siswa
§  Guru Mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
§  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
§  Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.
3 × 10 menit
Inti
Tahap apersepsi budaya
§  Menginformasikan indikator pencapaian kompetensi dasar.
§  Menciptakan persepsi positif dalam diri siswa terhadap budayanya dan matematika sebagai hasil konstruksi sosial.
§  Menjelaskan pola interaksi sosial, menjelaskan peranan siswa dalam menyelesaikan masalah.
§  Memberikan motivasi belajar pada siswa melalui penanaman nilai matematis, soft skill dan kebergunaan matematika.
§  Memberi kesempatan pada siswa untuk memahami jenis dan sifat segitiga sekaligus mengenalkan  matematika kedalam kehidupan sehari-hari

Tahap penyelesaian masalah pola interaksi edukatif
§  Membentukan kelompok
§  Mengajukan masalah yang bersumber dari fakta dan lingkungan budaya siswa
§  Meminta siswa memahami masalah secara individual dan kelompok
§  Mendorong siswa bekerjasama menyelesaikan tugas-tugas
§  Membantu siswa merumuskan hipotesis (dugaan).
§  Membimbing, mendorong/mengarahkan siswa menyelesaikan masalah dan mengerjakan LKS
§  Memberikan scaffolding pada kelompok atau individu yang mengalami kesulitan
§  Mengkondisikan antar anggota kelompok berdiskusi, berdebat dengan pola kooperatif
§  Mendorong siswa mengekspresikan ide-ide secara terbuka
§  Membantu dan memberi kemudahan pengerjaan siswa dalam menyelesaikan masalah dalam pemberian solusi

Tahap persentasi dan mengembangkan hasil kerja
§  Memberi kesempatan pada kelompok mempresentasikan hasil penyelesaian masalah di depan kelas
§  Membimbing siswa menyajikan hasil kerja
§  Memberi kesempatan kelompok lain mengkritisi/menanggapi hasil kerja kelompok penyaji dan memberi masukan sebagai alternatif pemikiran. Membantu siswa menemukan konsep berdasarkan masalah
§  Mengontrol jalannya diskusi agar pembelajaran berjalan dengan efektif
§  Mendorong keterbukaan, proses-proses demokrasi
§  Menguji pemahaman siswa tentang jenis dan sifat segitiga

Tahap temuan objek matematika dan penguatan skemata baru
§  Mengarahkan siswa membangun konsep dan prinsip secara ilmiah
§  Menguji pemahaman siswa atas konsep yang ditemukan melalui pengajuan contoh dan bukan contoh konsep
§  Membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas-tugas belajar yang berkaitan dengan masalah
§  Memberi kesempatan melakukan konektivitas konsep dan prinsip dalam mengerjakan soal tantangan
§  Memberikan scaffolding

Tahap menganalisis dan mengevaluasi proses dan hasilpenyelesaian masalah
§  Membantu siswa mengkaji ulang hasil penyelesaian masalah
§  Memotivasi siswa untuk terlibat dalam penyelesaian masalah yang selektif
§  Mengevaluasi materi akademik: memberi kuis atau membuat peta konsep atau peta materi.
3 × 40 menit
Penutup
§  Guru bersama-sama dengan peserta didik atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran,
§  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram,
§  Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran,
§  Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
3 × 15 menit

H.     SUMBER DAN  MEDIA PEMBELAJARAN
Buku Guru Kelas VII Semester 2, SMP/MTs Edisi Revisi 2014 Kurikulum 2013

I.       PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
Penilaian
No
Aspek yang diamati/dinilai
Teknik Penilaian
Waktu penilaian
1.
Sikap bersyukur
Penilaian diri

2.
Sikap tanggungjawab
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
3.
Sikap ingin tahu
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
4.
Pengetahuan :
Kemampuan memahami jenis dan sifat segitiga
Penugasan
Kegiatan inti
Tes tertulis


Tugas
Jenis dan Sifat Segitiga
1.   Dapatkan kalian menggambar segitiga ∆ABC dengan sisi AB = 10 cm, BC = 5 cm, dan AC = 4 cm? Mengapa?
2.   Diketahui segitiga ∆ABC dengan m C = 90°, AB = 10, BC = a, dan AC = b. Tentukan nilai a + b terbesar.
3.   Diketahui ABC adalah segitiga siku-siku di A dengan AB = 30 cm dan AC = 40 cm. Jika AD adalah garis tinggi dan E adalah titik tengah AD, maka nilai BE + CE adalah ...
4.   Perhatikan gambar dibawah. Carilah nilai a pada  segitiga
                  A
                
                     3a0

      B     2a0                    35          C
                                        
Observasi
Selama KBM:
§  ketelitian
§  rasa ingin tahu

Portofolio
v  Menilai kemajuan belajar dalam memecahkan masalah memahami jenis dan sifat segitiga :
§  pemahaman
§  pemodelan
§  memilih strategi dan menyelesaikan model
§  masuk akalnya penyelesaian

Tes

1.   Diketahui segitiga dengan besar sudut-sudutnya adalah 50°, 60°, dan 70°.
a. Sebutkan jenis segitiga tersebut. Mengapa?
b. Dapatkah kamu menggolongkan segitiga tersebut dengan melihat panjang sisi- sisinya? Jelaskan.
2.   Diketahui sebuah segitiga ABCdengan besar salah satu sudutnya 18°, segitiga apakah ∆ABC itu? Jelaskan.






                                                                                                Sei Suka,    Juli 2014
            Mengetahui,                                                                Guru Mata Pelajaran Matematika
            Kepala SMP Negeri 3 Sei Suka



            Hotmauli Lumbanraja, S.Pd                                       Muhammad  Habib Lubis, S.Pd
            NIP. 19691018 199803 2 002                                     NIP. 19751213 200801 1 001


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SMP NEGERI 3 SEI SUKA
Kelas / Semester         : VII (Satu) / 2
Mata Pelajaran            : Matematika
Materi Pokok               : Segi Empat dan Segitiga
Sub Topik                    : Memahami keliling dan luas segitiga
Pertemuan ke-                        : 10,11 dan 12
Alokasi Waktu             : 5 × 40 menit

A.     KOMPETENSI INTI
KI 1 :   Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 :    Menghargai, dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,   peduli(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan      keberadaannya.
KI 3 :    Memahami  pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa      ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya terkait           penomena dan kejadian yang tampak  mata).
KI 4 :    Mencoba,mengolah, dan menyaji, dalam ranah konkret( menggunakan,         mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat)   dan ranah abstrak (menulis,      membaca, menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di             sekolah dan  sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori).

B.     KOMPETENSI DASAR
1.1          Menghargai dan Menghayati ajaran agama yang dianutnya
2.1          Menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti, bertanggung jawab, responsif, dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah.
2.2          Memiliki rasa ingin tahu,  percaya diri dan ketertarikan pada matematika serta memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar.
3.6          Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk menentukan keliling dan luas
3.8          Menaksir dan menghitung luas permukaan bangun datar yang tidak beraturan dengan menerapkan prinsip-prinsip geometri
4.7          Menyelesaikan permasalahan nyata yang terkait penerapan sifat-sifat persegipanjang, persegi, trapesium, jajargenjang, belahketupat, dan layang-layang.

C.     INDIKATOR
§  Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu.
§  Mensyukuri kemampuan manusia dalam mengendalikan diri
§  Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu.
§  Berserah diri (tawakal) kepada Tuhan setelah berikhtiar atau melakukan usaha.
§  Siswa diajak berpikir dan mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka baik secara individu maupun kelompok dalam menanggapi pemecahan masalah dan bekerjasama memecahkannya
§  Perkenalkan beberapa situasi masalah nyata terkait segitiga untuk membangun persepsi positif siswa terhadap materi ini. Kondisikan siswa merasa ingin tahu bagaimana Memahami keliling dan luas segitiga dan pemanfaatannya dalam pemecahan masalah nyata.


D.     TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui proses pembelajaran keliling dan luas segitiga, siswa memiliki pengalaman belajar :
§  terlatih berpikir kritis dan berpikir kreatif;
§  menemukan ilmu pengetahuan dari pemecahan masalah nyata;  
§  mengajak untuk melakukan penelitian dasar dalam membangun konsep;
§  dilatih bekerjasama dalam tim untuk menemukan solusi permasalahan.
§  dilatih mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka;
§  merasakan manfaat matematika dalam kehidupan sehari-hari.

E.     MATERI PEMBELAJARAN
Memahami keliling dan luas segitiga
                         B

t
 
                 x                       y


a
 
 

       
     A                z                   C
·                Keliling segitiga = x + y + z
·                Luas segitiga = ½ (a × t)
F.     Metode Pembelajaran
Pendekatan          : Scientific
Strategi                 : Cooperative Learning
Teknik                  : Example Non Example
Metode                 : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi Dan Ceramah

G.    KEGIATAN  PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan
§  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
§  Melakukan komunikasi  tentang kehadiran siswa
§  Guru Mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
§  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
§  Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.
3 × 10 menit
Inti
Tahap apersepsi budaya
§  Menginformasikan indikator pencapaian kompetensi dasar.
§  Menciptakan persepsi positif dalam diri siswa terhadap budayanya dan matematika sebagai hasil konstruksi sosial.
§  Menjelaskan pola interaksi sosial, menjelaskan peranan siswa dalam menyelesaikan masalah.
§  Memberikan motivasi belajar pada siswa melalui penanaman nilai matematis, soft skill dan kebergunaan matematika.
§  Memberi kesempatan pada siswa untuk memahami keliling dan luas segitiga sekaligus mengenalkan  matematika kedalam kehidupan sehari-hari

Tahap penyelesaian masalah pola interaksi edukatif
§  Membentukan kelompok
§  Mengajukan masalah yang bersumber dari fakta dan lingkungan budaya siswa
§  Meminta siswa memahami masalah secara individual dan kelompok
§  Mendorong siswa bekerjasama menyelesaikan tugas-tugas
§  Membantu siswa merumuskan hipotesis (dugaan).
§  Membimbing, mendorong/mengarahkan siswa menyelesaikan masalah dan mengerjakan LKS
§  Memberikan scaffolding pada kelompok atau individu yang mengalami kesulitan
§  Mengkondisikan antar anggota kelompok berdiskusi, berdebat dengan pola kooperatif
§  Mendorong siswa mengekspresikan ide-ide secara terbuka
§  Membantu dan memberi kemudahan pengerjaan siswa dalam menyelesaikan masalah dalam pemberian solusi

Tahap persentasi dan mengembangkan hasil kerja
§  Memberi kesempatan pada kelompok mempresentasikan hasil penyelesaian masalah di depan kelas
§  Membimbing siswa menyajikan hasil kerja
§  Memberi kesempatan kelompok lain mengkritisi/menanggapi hasil kerja kelompok penyaji dan memberi masukan sebagai alternatif pemikiran. Membantu siswa menemukan konsep berdasarkan masalah
§  Mengontrol jalannya diskusi agar pembelajaran berjalan dengan efektif
§  Mendorong keterbukaan, proses-proses demokrasi
§  Menguji pemahaman siswa tentang keliling dan luas segitiga

Tahap temuan objek matematika dan penguatan skemata baru
§  Mengarahkan siswa membangun konsep dan prinsip secara ilmiah
§  Menguji pemahaman siswa atas konsep yang ditemukan melalui pengajuan contoh dan bukan contoh konsep
§  Membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas-tugas belajar yang berkaitan dengan masalah
§  Memberi kesempatan melakukan konektivitas konsep dan prinsip dalam mengerjakan soal tantangan
§  Memberikan scaffolding

Tahap menganalisis dan mengevaluasi proses dan hasilpenyelesaian masalah
§  Membantu siswa mengkaji ulang hasil penyelesaian masalah
§  Memotivasi siswa untuk terlibat dalam penyelesaian masalah yang selektif
§  Mengevaluasi materi akademik: memberi kuis atau membuat peta konsep atau peta materi.
3 × 40 menit
Penutup
§  Guru bersama-sama dengan peserta didik atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran,
§  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram,
§  Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran,
§  Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
3 × 15 menit

H.     SUMBER DAN  MEDIA PEMBELAJARAN
Buku Guru Kelas VII Semester 2 SMP/MTs Edisi Revisi 2014 Kurikulum 2013

I.       PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
Penilaian
No
Aspek yang diamati/dinilai
Teknik Penilaian
Waktu penilaian
1.
Sikap bersyukur
Penilaian diri

2.
Sikap tanggungjawab
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
3.
Sikap ingin tahu
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
4.
Pengetahuan :
Kemampuan memahami keliling dan luas segi empat
Penugasan
Kegiatan inti
Tes tertulis


Tugas
Memahami Keliling dan Luas segitiga
Seorang nelayan ingin mengganti layar perahunya dengan jenis kain yang lebih tebal agar mampu menahan angin. Bahan kain yang tersedia berbentuk persegi dengan ukuran panjang 10 m. Sesuai ukuran kayu penyangga kain layar perahu sebelumnya, nelayan tersebut harus memotong bahan kain layar dari mulai titik tengah salah satu sisi kain menuju dua titik sudut permukaan kain tersebut.
a. Berapa luas permukaan layar perahu tersebut?
b. Berapa luas kain yang tersisa?
                                        
Observasi
Selama KBM:
§  ketelitian
§  rasa ingin tahu


Portofolio
v  Menilai kemajuan belajar dalam memecahkan masalah memahami keliling dan luas segitiga:
§  pemahaman
§  pemodelan
§  memilih strategi dan menyelesaikan model
§  masuk akalnya penyelesaian

Tes

1.   Diketahui ΔABC dengan panjang sisi AB = AC = BC = 10 cm. melalui titik tengah tiap-tiap sisi AC, AB, dan BC dibuat titik A1, B1, dan C1 sehingga terbentuk ΔA1, ΔB1, ΔC1 demikian seterusnya. tentukan jumlah semua panjang sisi yang terbentuk dan keliling yang terbentuk.
2.   Reni mempunyai satu lembar karton bermotif berbentuk persegi dengan panjang sisinya 25 cm. Reni akan membuat mainan yang berbentuk seperti pada di bawah. Berapakah luas karton yang tidak terpakai?
                        25 cm


 

















                                                                                                Sei Suka,    Juli 2014
            Mengetahui,                                                                Guru Mata Pelajaran Matematika
            Kepala SMP Negeri 3 Sei Suka



            Hotmauli Lumbanraja, S.Pd                                       Muhammad  Habib Lubis, S.Pd
            NIP. 19691018 199803 2 002                                     NIP. 19751213 200801 1 001










RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SMP SWASTA TUNAS BANGSA
Kelas / Semester         : VII (Satu) / 2
Mata Pelajaran            : Matematika
Materi Pokok               : Segi Empat dan Segitiga
Sub Topik                    : Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan
Pertemuan ke-                        : 13, 14 dan 15
Alokasi Waktu             : 5 × 40 menit

A.     KOMPETENSI INTI
KI 1 :   Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 :    Menghargai, dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,   peduli(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan      keberadaannya.
KI 3 :    Memahami  pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa      ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya terkait           penomena dan kejadian yang tampak  mata).
KI 4 :    Mencoba,mengolah, dan menyaji, dalam ranah konkret( menggunakan,         mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat)   dan ranah abstrak (menulis,      membaca, menghitung, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di             sekolah dan  sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori).

B.     KOMPETENSI DASAR
1.1          Menghargai dan Menghayati ajaran agama yang dianutnya
2.1          Menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti, bertanggung jawab, responsif, dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah.
2.2          Memiliki rasa ingin tahu,  percaya diri dan ketertarikan pada matematika serta memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar.
3.6          Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk menentukan keliling dan luas
3.8          Menaksir dan menghitung luas permukaan bangun datar yang tidak beraturan dengan menerapkan prinsip-prinsip geometri
4.7          Menyelesaikan permasalahan nyata yang terkait penerapan sifat-sifat persegipanjang, persegi, trapesium, jajargenjang, belahketupat, dan layang-layang.

C.     INDIKATOR
§  Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu.
§  Mensyukuri kemampuan manusia dalam mengendalikan diri
§  Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu.
§  Berserah diri (tawakal) kepada Tuhan setelah berikhtiar atau melakukan usaha.
§  Siswa diajak berpikir dan mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka baik secara individu maupun kelompok dalam menanggapi pemecahan masalah dan bekerjasama memecahkannya
§  Perkenalkan beberapa situasi masalah nyata terkait menaksir luas bangun datar untuk membangun persepsi positif siswa terhadap materi ini. Kondisikan siswa merasa ingin tahu bagaimana Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan dan pemanfaatannya dalam pemecahan masalah nyata.


D.     TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui proses pembelajaran Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan, siswa memiliki pengalaman belajar :
§  terlatih berpikir kritis dan berpikir kreatif;
§  menemukan ilmu pengetahuan dari pemecahan masalah nyata;  
§  mengajak untuk melakukan penelitian dasar dalam membangun konsep;
§  dilatih bekerjasama dalam tim untuk menemukan solusi permasalahan.
§  dilatih mengajukan ide-ide secara bebas dan terbuka;
§  merasakan manfaat matematika dalam kehidupan sehari-hari.

E.     MATERI PEMBELAJARAN
§  Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan
·      Luas bangun datar tak beraturan merupakan bangun-bangun datar yang tak dapat dihitung secara langsung menggunakan rumus luas daerah beraturan. Bangun-bangun datar tersebut bisa berupa benda-benda nyata yang ada dalam kehidupan sehari-hari: seperti daun, batang pohon, penghapus pulpel, telapak tangan dan lain-lain maupun suatu gambar bidang datar tidak beraturan.
·      Untuk menentukan luas daerah bangun-bangun yang tidak beraturan, lakukanlah langkah-langlah berikut:
1.         Salinlah dan gambarlah bangun pada kertas berpetak dengan memberikan garis pada bagian tepinya
2.         Hitung petak yang menutupi bangun tersebut. Kemudian berilah tanda. Untuk petak yang tidak utuh, jika petak yang menutupi bangun lebih dari setengahnya, maka petak tersebut dihitung satu petak.
3.         Untuk menentukan luas daerah bangun tersebut, cobalah kalian berikan tanda pada petak yang menutupi bangun tersebut. Kemudian hitunglah luasnya dengan menghitung banyaknya petak tersebut.
·      Perhatikan contoh 1.16 pada buku halaman 51

F.     Metode Pembelajaran
Pendekatan          : Scientific
Strategi                 : Cooperative Learning
Teknik                  : Example Non Example
Metode                 : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi Dan Ceramah

G.    KEGIATAN  PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan
§  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
§  Melakukan komunikasi  tentang kehadiran siswa
§  Guru Mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
§  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
§  Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.
3 × 10 menit
Inti
Tahap apersepsi budaya
§  Menginformasikan indikator pencapaian kompetensi dasar.
§  Menciptakan persepsi positif dalam diri siswa terhadap budayanya dan matematika sebagai hasil konstruksi sosial.
§  Menjelaskan pola interaksi sosial, menjelaskan peranan siswa dalam menyelesaikan masalah.
§  Memberikan motivasi belajar pada siswa melalui penanaman nilai matematis, soft skill dan kebergunaan matematika.
§  Memberi kesempatan pada siswa untuk Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan sekaligus mengenalkan  matematika kedalam kehidupan sehari-hari

Tahap penyelesaian masalah pola interaksi edukatif
§  Membentukan kelompok
§  Mengajukan masalah yang bersumber dari fakta dan lingkungan budaya siswa
§  Meminta siswa memahami masalah secara individual dan kelompok
§  Mendorong siswa bekerjasama menyelesaikan tugas-tugas
§  Membantu siswa merumuskan hipotesis (dugaan).
§  Membimbing, mendorong/mengarahkan siswa menyelesaikan masalah dan mengerjakan LKS
§  Memberikan scaffolding pada kelompok atau individu yang mengalami kesulitan
§  Mengkondisikan antar anggota kelompok berdiskusi, berdebat dengan pola kooperatif
§  Mendorong siswa mengekspresikan ide-ide secara terbuka
§  Membantu dan memberi kemudahan pengerjaan siswa dalam menyelesaikan masalah dalam pemberian solusi

Tahap persentasi dan mengembangkan hasil kerja
§  Memberi kesempatan pada kelompok mempresentasikan hasil penyelesaian masalah di depan kelas
§  Membimbing siswa menyajikan hasil kerja
§  Memberi kesempatan kelompok lain mengkritisi/menanggapi hasil kerja kelompok penyaji dan memberi masukan sebagai alternatif pemikiran. Membantu siswa menemukan konsep berdasarkan masalah
§  Mengontrol jalannya diskusi agar pembelajaran berjalan dengan efektif
§  Mendorong keterbukaan, proses-proses demokrasi
§  Menguji pemahaman siswa tentang Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan
Tahap temuan objek matematika dan penguatan skemata baru
§  Mengarahkan siswa membangun konsep dan prinsip secara ilmiah
§  Menguji pemahaman siswa atas konsep yang ditemukan melalui pengajuan contoh dan bukan contoh konsep
§  Membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas-tugas belajar yang berkaitan dengan masalah
§  Memberi kesempatan melakukan konektivitas konsep dan prinsip dalam mengerjakan soal tantangan
§  Memberikan scaffolding

Tahap menganalisis dan mengevaluasi proses dan hasilpenyelesaian masalah
§  Membantu siswa mengkaji ulang hasil penyelesaian masalah
§  Memotivasi siswa untuk terlibat dalam penyelesaian masalah yang selektif
§  Mengevaluasi materi akademik: memberi kuis atau membuat peta konsep atau peta materi.
3 × 40 menit
Penutup
§  Guru bersama-sama dengan peserta didik atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran,
§  Melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram,
§  Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran,
§  Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
3 × 15 menit

H.     SUMBER DAN  MEDIA PEMBELAJARAN
Buku Guru Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi 2014 Kurikulum 2013

I.       PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
Penilaian
No
Aspek yang diamati/dinilai
Teknik Penilaian
Waktu penilaian
1.
Sikap bersyukur
Penilaian diri

2.
Sikap tanggungjawab
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
3.
Sikap ingin tahu
Pengamatan, penilaian diri
Kegiatan inti dan penutup
4.
Pengetahuan :
Kemampuan Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan

Penugasan
Kegiatan inti
Tes tertulis


Tugas
Menaksir Luas Bangun Datar Tidak Beraturan
1.      Ambillah daun jengkol, lalu letakkan diatas kertas berpetak. Kemudian hitunglah Luasnya. Lakukan dengan cara berkelompok. Kemudian presentasikan didepan kelasmu


                            
Observasi
Selama KBM:
§  ketelitian
§  rasa ingin tahu

Portofolio
v  Menilai kemajuan belajar dalam memecahkan masalah memahami keliling dan luas segi empat:
§  pemahaman
§  pemodelan
§  memilih strategi dan menyelesaikan model
§  masuk akalnya penyelesaian

Tes

1.   ∆PQR berkoordinat di P(−1, 8), Q(4, −2), dan R(−7, −4). Gambarlah bayangan ∆PQRpada rotasi 90º berlawanan arah jarum jam yang berpusat di titik asal
2.   Salinlah ∆KLP berikut. Kemudian rotasikan segitiga tersebut sebesar 180º berlawanan arah dengan arah jarum jam yang berpusat di titik Q.


M

                                                                                                               Q


 


                   P                                                              






                                                                                                Sei Suka,    Juli 2014
            Mengetahui,                                                                Guru Mata Pelajaran Matematika
            Kepala SMP Negeri 3 Sei Suka



            Hotmauli Lumbanraja, S.Pd                                       Muhammad  Habib Lubis, S.Pd
            NIP. 19691018 199803 2 002                                     NIP. 19751213 200801 1 001





Tidak ada komentar:

Posting Komentar